GAMBARAN KADAR HEMOGLOBIN (HB) IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MALAWILI KABUPATEN SORONG

Detail Cantuman

Text

GAMBARAN KADAR HEMOGLOBIN (HB) IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MALAWILI KABUPATEN SORONG

XML JSON

) sementara prevalensi anemia di Kabupaten Sorong sebesar (58,65%). Anemia pada
kehamilan apabila kadar hemoglobin (Hb) <11 g/dL. Tujuan penelitian ini adalah untuk
mengetahui gambaran kadar Hemoglobin (Hb) ibu hamil di Puskesmas Malawili Kabupaten
Sorong.
Metode penelitian deskriptif dengan menggunakan data sekunder kadar Hb ibu hamil di
tiga bulan terakhir. Penelitian ini dilakukan di Puskesmas Malawili Kabupaten Sorong pada 105
ibu hamil yang tercatat. Data lain yang dikumpulkan yaitu usia ibu hamil dan usia
kehamilan.Teknik pengolahan data yang menggunakan Microsoft Excel.
Hasil penelitian menunjukan karakteristik ibu hamil usia kategori kurang dari 20 tahun
(11.3%) sementara (76.4%) berada pada usia kategori normal 20-35 tahun. Usia kehamilan
kategori trismester I sebesar (31.1%) sementara trismester II berada pada (34.9%). Kadar
hemoglobin paling rendah berada pada kategori rendah <11 g/dL sebesar (34.0%) sementara yang
paling tinggi berada pada kategori >11 g/dL sebesar (66.0%).
Kesimpulan penelitian ini mendapatkan kadar Hb ibu hamil paling banyak berada pada
kategori normal. Hasil ditemukan adanya ibu hamil dengan kadar Hb renda. Oleh karena itu,
disarankan kepada ibu hamil untuk di Puskesmas Malawili Kabupaten Sorong untuk lebih lagi
meningkatkan pemeriksaan kadar Hb di Puskesmas setempat, bagi ibu hamil yang Hb kurang dari
normal lebih rutin mengonsumsi tablet tambah darah yang di berikan dari puskesmas. Lebih
memperhatikan asupan makan yang disarankan dari petugas puskesmas. Bagi ibu hamil yang
Hbnya normal harus mempertahankan asupan makan dan rutin meminum tablet Fe.
DAFTAR PUSTAKA : 18 (2004-2023)
KATA KUNCI : Kadar Hemoglobin, Ibu hamil


Detail Information

Item Type
Karya Tulis Ilmiah
Penulis
ELYS YUKARI SAWOY - Personal Name
Student ID
51341121004
Dosen Pembimbing
Sriyanti, S.Gz., M.Si - - Dosen Pembimbing 1
La Supu, SKM., MPH - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
13411
Edisi
Published
Departement
poltekkes Kemenkes sorong
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Poltekkes Kemenkes Sorong : Perpustakaan Sorong.,
Subyek
No Panggil
Copyright
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SORONG
Doi

Deposit User
Lukas Nanlohy, S.Sos

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail